--> Kepala SMAN 1 Woha Komitmen Ciptakan Sekolah Kawasan Bebas Rokok | Poros NTB

Kepala SMAN 1 Woha Komitmen Ciptakan Sekolah Kawasan Bebas Rokok

SHARE:

Dibaca Normal

Bima, Poros NTB.- Adanya Permendikbud no 64 tahun 2015 yang mempertegas tentang aturan dan larangan Merokok, menjadi kabar gembira sekaligus kabar buruk bagi institusi pendidikan, terutama di lingkunan sekolah.

Pasalnya, dalam Pasa 5 permendikbud tersebut secara gamblang mengatur Larangan Merokok di wilayah sekolah baik Bapak/Ibu/Siswa/Karyawan, serta menjual, dan mengiklankan rokok.

Pemerintah Kabupaten Bima sendiri, secara gencar telah melakukan upaya prefentiv untuk menciptakan kawasan bebas rokok di lingkungan sekolah.

Baru-baru ini, Wakil Bupati Bima, Drs. H. Dahlan M. Nor, saat saat acara pembukaan Konferensi Cabang (Konfercab) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Cabang Woha, Sabtu (1/9/18), meminta para kepala sekolah agar mengindahkan program kawasan bebas rokok di sekolah ini.

Bahkan, Kalau ada Kepala Sekolah atau guru yang merokok di sekolah, laporkan kepada saya,” cetus Wakil Bupati dengan mimic serius.

Lalu bagaimana penerapannya di lapangan?

Ambil contoh SMAN 1 Woha, sebagai salah satu sekolah yang menjadi “kiblat” penyelenggara pendidikan di Kabupaten Bima. Tanpa tedeng aling-aling, Kepala Sekolahnya, Najamuddin, S.Pd, M.Pd, menyatakan sering menegur dan membina mereka yang kedapatan merokok. 

Meski, memang sulit menghilangkan sama sekali kegiatan merokok tersebut. Namun, Najamuddin secara bertahap, memulainya dengan menyarankan mereka yang “kebelet” merokok agar merokok di tempat-tempat yang “tersembunyi” atau bisa sekedar keluar dari lingkungan sekolah saat jam-jam istrahat untuk melepaskan kecanduan merokoknya.

“Alhamdulillah,” syukur Najamuddin.

“Dulu khan, guru dan pegawai bebas merokok secara berkeliaran. Namun sekarang, mereka yang merokok sudah mulai malu merokok di tempat-tempat umum di lingungan sekolah. Apalagi di depan murid-murid,” tuturnya.

“Alhamdulillah” syukurnya lagi. “ada kemajuan cukup besar. Apalagi kita di sekolah sudah mengikat komitmen untuk mewujudkannya” imbuh Kepala Sekolah yang dinilai familiar ini, saat berbincang santai di ruang kerjanya, Rabu (5/9/18). (Aden)

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,38,bima,2676,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,223,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,714,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,134,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,296,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,786,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,397,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,53,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,20,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Kepala SMAN 1 Woha Komitmen Ciptakan Sekolah Kawasan Bebas Rokok
Kepala SMAN 1 Woha Komitmen Ciptakan Sekolah Kawasan Bebas Rokok
https://www.harianbernas.com/online/public/foto_news/image_news_535/01509465005Sekolah%20Tanpa%20Rokok.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2018/09/kepala-sman-1-woha-komitmen-ciptakan.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2018/09/kepala-sman-1-woha-komitmen-ciptakan.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content