--> Luar Biasa, Atlet Pencak Silat Bima Melangkah ke Final Popwil | Poros NTB

Luar Biasa, Atlet Pencak Silat Bima Melangkah ke Final Popwil

SHARE:

Dibaca Normal
 

ATLET: Inilah M Taufiq Hidayat (kanan) atlet pencak silat Kabupaten Bima bersama Ketua Umum Perguruan Bintang Timur, Nurdin SPd MSi. 


Bima, porosntb.com-Pekan olahraga antar wilayah (Popwil) sudah mulai digelar. Sejumlah cabang olahraga sudah menurunkan para atletnya untuk berlaga di even tersebut. Kabupaten Bima sendiri sudah menurunkan sejumlah atlet terbaiknya pada Rabu (24/10/18). 

Salah satunya atlet pencak silat M Taufiq Hidayat. Atlet yang berasal dari Perguruan Bintang Timur ini berhasil melangkah ke final setelah mengandaskan atlet dari Sulawesi Tenggara. Atlet binaan pelatih Agus Supriadi SPd tersebut masih menunggu lawannya di partai puncak.

Pembina Perguruan Bintang Timur Drs Chairunnas MPd melalui Ketua Umumnya, Nurdin SPd MSi mengaku bangga dengan atlet binaannya tersebut. Dia optimis M Taufiq Hidayat mampu menampilkan permainan terbaiknya di laga final nanti.

"Siapapun lawannya nanti, kita optimis atlet kita mampu memberikan yang terbaik. Semoga tidak ada halangan dan kita mohon doa masyarakat Kabupaten Bima," ujarnya, saat dihubungi via seluler.

Menurut Kasi Keolahragaan Bidang PAUDNI Dikpora Kabupaten Bima ini, atletnya menjadi yang terbaik di NTB. Sehingga didaulat menjadi duta provinsi pada ajang tingkat wilayah yang berskala nasional tersebut. Dia juga memastikan, M Taufiq Hidayat juga akan mewakili NTB pada ajang yang sama di even pekan olahraga nasional nanti.

"Memang atlet pencak silat kita masih menjadi yang terbaik di NTB. Ini bukti bahwa Perguruan Bintang Timur mampu membawa harum nama daerah Kabupaten Bima," tuturnya. 

Selain itu tambahnya, beberapa atlet asal Kabupaten Bima seperti bulu tangkis juga masih dipertandingkan. Nurdin berharap, para atlet Kabupaen Bima mampu memberikan yang terbaik pada ajang tersebut.

"Semoga para atlet kita bisa meraih hasil maksimal," pungkasnya. (poros-07)


COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,714,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,20,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Luar Biasa, Atlet Pencak Silat Bima Melangkah ke Final Popwil
Luar Biasa, Atlet Pencak Silat Bima Melangkah ke Final Popwil
https://2.bp.blogspot.com/-m2hHIpcvs6A/W9BTLtEHxcI/AAAAAAAACbQ/P2gzi1SCKe8fbuW4akmry5mKytclW_9qACLcBGAs/s320/PHOTO-2018-10-24-18-05-41.jpg
https://2.bp.blogspot.com/-m2hHIpcvs6A/W9BTLtEHxcI/AAAAAAAACbQ/P2gzi1SCKe8fbuW4akmry5mKytclW_9qACLcBGAs/s72-c/PHOTO-2018-10-24-18-05-41.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2018/10/luar-biasa-atlet-pencak-silat-bima.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2018/10/luar-biasa-atlet-pencak-silat-bima.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content