--> Bupati Buka MTQ Tingkat Kecamatan Madapangga | Poros NTB

Bupati Buka MTQ Tingkat Kecamatan Madapangga

SHARE:

Dibaca Normal

Bima, Poros Tobe.- Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri membuka  MTQ Tingkat Kecamatan Madapangga yang berlangsung di lapangan Desa Tonda, Kamis Malam (6/12).

Bupati Bima dalam sambutannya menyampaikan, Musabaqah Tilawatil Qur’an merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap tahun dari tingkat Desa, Kabupaten hingga Nasional dan Internasional.
Tentunya pelaksanaan musabaqah tidak hanya sekedar bermakna sebagai peneguhan syiar islam saja, tetapi lebih jauh diharapkan menjadi barometer untuk mengukur hasil dari kegiatan pembelajaran Al-qur’an yang berlangsung di tengah–tengah masyarakat.
Selain menjadi media dakwah dan syiar keagamaan yang efektif, juga secara nyata telah terbukti mampu menjadi daya dorong yang kuat dalam memacu percepatan pembangunan terutama dari segi keagamaan atau pencerahan rohani dan cahaya kedamaian serta mewarnai akhlakul karimah masyarakat hingga saat ini.
Melalui kegiatan ini pula tentunya kita dapat mewujudkan  hubungan silaturrahmi sesama umat beragama dan antar umat beragama harus terus terjalin dan tetap dipertahankan seperti yang sudah terbina selama ini, hargai, hormati dan ciptakan rasa aman, rasa nyaman dan damai setiap masyarakat .
Semakin kita baca dengan lantunan yang indah, semakin terasa kedamaian dan kesejukan dari pancaran kandungan isinya. Al-qur’an sebagai sumber inspirasi dan ilmu pengetahuan tidak akan pernah habis untuk digali dan dikaji, ujarnya.
Menurut Laporan Ketua panitia Pelaksana M.Said Ahmad, M.Pd melaporkan bahwa waktu pelaksanaan kegiatan MTQ tingkat Kecamatan Madapangga dilaksanakan selama 7 hari mulai dari tanggal 6 sampai dengan 12 Desember 2018

Sementara itu jumlah peserta sebanyak 139 orang peserta yang berasal dari perwakilan dari desanya masing–masing dengan mengikuti beberapa cabang yang dilombakan. (Teddy)

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,714,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,20,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Bupati Buka MTQ Tingkat Kecamatan Madapangga
Bupati Buka MTQ Tingkat Kecamatan Madapangga
https://dinamikambojo.files.wordpress.com/2018/12/fb_img_1544141191873.jpg?w=720&h=312&crop=1
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2018/12/bupati-buka-mtq-tingkat-kecamatan.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2018/12/bupati-buka-mtq-tingkat-kecamatan.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content