--> MTQ kecamatan Wera Dibuka Langsung Bupati Bima | Poros NTB

MTQ kecamatan Wera Dibuka Langsung Bupati Bima

SHARE:

Dibaca Normal
Bima,Porosntb.com- Bupati Bima Resmi membuka MTQ Tingkat Kecamatan Wera.kegiatan
Foto:Bupati Bima memberikan Sambutan pada pembukaan MTQ Tingkat Kecamtan Wera.
turut dihadiri oleh ass. Pemerintah dan kesra setda bima, Kasubag agama pada bagian administrasi kesra setda bima, camat wera dan unsur muspika kecamatan, warga masyarakat, bersama peserta mtq.kegiatan tersebut berpusat pada halaman kantor Desa Nungi Kecamatan Wera,pada malam hari Minggu (7/4).

Bupati dalam arahan mengatakan bahwa momentum ini merupakan wahana yang tepat untuk mengukur sejauh mana capaian hasil pembinaan qori dan qoriah serta pembinaan baca tulis al- quran terhadap anak-anak kita.

Dikatakannya,sebagaimana dimaklumi bersama sejak mengemban amanah pimpin daerah ini secara konsisten telah menempatkan pembangunan keagamaan sebagai pilar utama pembangunan daerah Sebagai wujud dari komitmen tersebut pemerintah daerah," katanya.

Sambungnya,Pemda tetap  mengalokasikan dana untuk mendukung kegiatan agama termasuk kegiatan mtq seperti ini.Lebih lanjut, kegiatan mtq yang dilaksanakan ini merupakan jembatan bagi kita semua untuk
Membangun karakter bangsa melalui penanaman nilai al- quranulqarim kepada generasi kita. Oleh karna itu saya harapkan selepas mtq ini kepada orang tua tidal boleh berhenti membina putra dan putrinya, dengan tidak hanya membaca, tapi dpt menghayati dan mengamalkan isi kandungan al quran yang pada giliranya keberadaan al quran ini dapat menuntun mereka kearah yang benar," harapnya.

Pada kesempatan ini saya selaku kepala daerah, bahwasanya sebentar lagi kita alan melaksanakan pesta demokrasi PIlEG dan PILPRES, dimana kegiatan ini harus kita dukung bersama dalam memilih pemimpin yang akan mengemban amanah rakyat, sehingga kepada semua pihaj untuk selalu bekerjasama dengan baik dan berkomitmen membangun demokrasi yang berkualitas serta menciptakan pemilu yg damai dan tidak menimbulkan konflik

Saya berharap semoga dengan adanya kegiatan mtq ini bisa menciptakan generasi yang qurani
Begitupun pada perhelatan akbar pileg dan pilpres agar masyarakat dapat mencoblos sesuai hati nurani dengan datang ke tps.

Menurut ketua panitia pelaksana, AHMAD.  Bahwa pelaksana mtq ini berlangsung selama 7 hari mulai dari tanggal 7 sampai dengan 13 april 2019 dengan berbagai mata lomba pada perhelatan mtq tersebut. Sementara itu peserta mtq ini berasal dari perwakilan 14 desa yang ada dikecamatan wera. Semoga dengan mtq akan melahirkan qori dan qoriah, hafis dan hafisah yang handal. Ucapnya.



Foto: Bupati Bima berikan bantuan pada grup qasidah
Pada Momentum MTQ ini bupati Bima menyerahkan bantuan secara pribadi sebesar 5 juta untuk mendukung pelaksanaam kegiatam mtq. Penyerahan tersebut langsung diterima secara simbolis oleh camat wera. Selain itu juga diserahkan uang masing - masing @300 ribu kepada 7 grup qasidah yang mengisi kegiatan mtq tingkat kecamatan wera

Tidak lupa pada kesempatan itu juga Bupati Bima Hj Indah Dhamayanti Putri SE menekan tombol sirine resmi Menandai dimulainya pembukaan mtq tingkat Kecamatan Wera.(Poros08)

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: MTQ kecamatan Wera Dibuka Langsung Bupati Bima
MTQ kecamatan Wera Dibuka Langsung Bupati Bima
https://4.bp.blogspot.com/-6S2LOAhog1w/XKqZGPxhpnI/AAAAAAAAEP0/1Fb_Tmj4y5gpaRZnHpysnSoCVkIghIsjwCLcBGAs/s640/IMG-20190408-WA0003.jpg
https://4.bp.blogspot.com/-6S2LOAhog1w/XKqZGPxhpnI/AAAAAAAAEP0/1Fb_Tmj4y5gpaRZnHpysnSoCVkIghIsjwCLcBGAs/s72-c/IMG-20190408-WA0003.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2019/04/mtq-kecamatan-wera-dibuka-langsung.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2019/04/mtq-kecamatan-wera-dibuka-langsung.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content