--> Peringati Maulid Nabi, Kapolres Dompu: Teladani Rasulullah Dalam Mengemban Tugas Kepolisian | Poros NTB

Peringati Maulid Nabi, Kapolres Dompu: Teladani Rasulullah Dalam Mengemban Tugas Kepolisian

SHARE:

Dibaca Normal


Dompu, porosntb.com.- Kepolisian Resort Dompu mengadakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pagi ini Jum'at 30 Oktober 2020 pukul 08.00 wita bertempat di Masjid Miftahul Jannah Polres Dompu.

Dalam sambutannya Kapolres berpesan, dengan momentum ini kita dapat memetik hikmah tentang ketauladanan Rasulullah dalam mengemban tugas kepolisian.

"Rasulullah adalah tauladan, penebar dan pembawa kebaikan demikian pula dalam hal sikap dan perilaku beliau. Maka nilai nilai tersebut bisa kita ambil untuk kita aplikasikan dalam tugas, sehingga keberadaan kita sebagai Polisi benar-benar membawa manfaat bagi masyarakat." 

"Saya harap kedepan kita semua bisa lebih baik lagi dalam mengemban tugas tugas kepolisian seiring dengan tuntutan zaman dan perkembangan hidup masyarakat." Pintanya.

Acara tersebut dihadiri Kapolres dan PJU serta personel Polres Dompu, bertindak sebagai penceramah Ustadz  Sa'ban, dalam pelaksanaan acara tetap dengan standar kesehatan covid19

Terpisah, Bertepatan dengan pelaksanaan Maulid Nabi hari ini, dilanjutkan dengan Syukuran atas Hari lahir Kapolres Dompu yang ke 44 di ruang lobi Polres Dompu.

Sebagai ungkapan rasa syukur, acara tersebut diisi dengan doa bersama kemudian dilanjutkan pemberian tali asih dengan membagikan bingkisan kepada anak yatim yang turut hadir lewat lembaga Wesave pada acara tersebut.

"Terima kasih kepada saudara ku semuanya yang sudah memberikan doa yang baik buat saya, di momentum ini kita tidak bermaksud berlebihan, namun kita berbagi kebahagiaan, apa lagi di tengah kita hadir anak anak kita dari lembaga Wesave, semoga bermanfaat. Tutup Kapolres.

Penulis : Teddy Kuswara

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Peringati Maulid Nabi, Kapolres Dompu: Teladani Rasulullah Dalam Mengemban Tugas Kepolisian
Peringati Maulid Nabi, Kapolres Dompu: Teladani Rasulullah Dalam Mengemban Tugas Kepolisian
https://1.bp.blogspot.com/-pJV-aFt3GTk/X5uYwNccFAI/AAAAAAAAKps/_6o1yHrI_E4xluqytuWyuG9dbT1SSwFYwCLcBGAsYHQ/w640-h466/1.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-pJV-aFt3GTk/X5uYwNccFAI/AAAAAAAAKps/_6o1yHrI_E4xluqytuWyuG9dbT1SSwFYwCLcBGAsYHQ/s72-w640-c-h466/1.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2020/10/peringati-maulid-nabi-kapolres-dompu.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2020/10/peringati-maulid-nabi-kapolres-dompu.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content