--> Out Of Control,di Duga Rem blong Bus Jurusan Sumbawa- Bima Terjun Kedalam Jurang | Poros NTB

Out Of Control,di Duga Rem blong Bus Jurusan Sumbawa- Bima Terjun Kedalam Jurang

SHARE:

Dibaca Normal

Bima,porosntb.com-Bus angkutan umum  dengan trayek  Sumbawa-Bima mengalami kecelakaan di Desa Madawau tepatnya di jalur wisata alam Madapangga  Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima,minggu (27/02/2020). sekitar pukul 13.30.Wita.

Kasatlantas polres Bima Iptu Niko Hardiyansah S.T.K.SIK., melalui kasi Humas Iptu Adib Widayaka Membenarkan adanya kecelakaan tunggal/out of Control  Bus penumpang yang dikemudikan oleh SM (L/38) warga Desa Tambe dengan No. Pol.7752.XZ Bertuliskan Meri Putri. 

Kejadian yang mengakibatkan 11 Orang penumpang 2 diantaranya Balita mengalami luka serius ini berawal sebelum kecelakaan Bus melaju dari arah barat Dompu menuju arah Timur  Bima  dengan membawa penumpang 11 orang.

Sesampainya di Desa Rora  bus sempat mengalami kerusakan dan dapat di perbaiki kemudian melanjutkan perjalanan. 

Satu Kilo meter sebelum terjadi kecelakaan pengemudi sempat memberhentikan mobilnya untuk meminta minyak rem di mobil bus lainnya namun saat itu tidak dilakukan pengisian. Terang Adib.

Tepatnya di wisata alam madapangga, bus melaju sekitar 60 km / jam   saat akan berbelok mobil  mengalami rem blong sehingga pada saat melaju berbelok ke kanan tidak dapat di kendalikan kemudian mobi bus terjatuh ke jurang sebelah timur  jalan dengan kedalaman sekitar 7 meter.

setelah kecelakaan itu terjadi, para penumpang mendapat pertolongan dari pengguna jalan lainnya yang melintas di sekitar tempat kejadian kecelakaan.

Dua  orang penumpang di bawa menuju RSUD Dompu, Tujuh  orang penumpang di bawa menuju RSUD Sondosia Bima dan 3   orang di bawa menuju Puskesmas Bolo untuk mendapatkan tindakan medis urainya.

"kecelakaan itu terjadi Akibat kelalaian dari pengemudi yang melaju dengan kecepatan sekitar 60 km perjam di jalan menikung dan mengemudikan kendaraan yang tidak laik jalan ( rem Blong ) serta tidak mengutamakan  keselamatan penumpang"ujar Niko dikutib Adib.


Penulis: Teddy Kuswara



COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2680,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,798,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,399,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Out Of Control,di Duga Rem blong Bus Jurusan Sumbawa- Bima Terjun Kedalam Jurang
Out Of Control,di Duga Rem blong Bus Jurusan Sumbawa- Bima Terjun Kedalam Jurang
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEihH9ghtX9bph16omF4DLfhjS1T8AmAfvWomHV45L7C0Pdcv9lsVgrhX0yNzdaZWuISOt5uEkET8b_fjEDB17hs2Lhx0smvrY_qGuJG4qmQSVjShXtT0iti7ycoYzr39f7TjqOCMANJZ6J_iJm7FdeQ4fgC_JIbfGW_YU9iKb3Z-tnjs0FZdMg-2SdtxQ=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEihH9ghtX9bph16omF4DLfhjS1T8AmAfvWomHV45L7C0Pdcv9lsVgrhX0yNzdaZWuISOt5uEkET8b_fjEDB17hs2Lhx0smvrY_qGuJG4qmQSVjShXtT0iti7ycoYzr39f7TjqOCMANJZ6J_iJm7FdeQ4fgC_JIbfGW_YU9iKb3Z-tnjs0FZdMg-2SdtxQ=s72-c
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2022/02/out-of-controldi-duga-rem-blong-bus.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2022/02/out-of-controldi-duga-rem-blong-bus.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content