--> Kapolres Bima Dampingi Kunker dan Silturrahmi Wagub NTB di SMAN 1 Palibelo | Poros NTB

Kapolres Bima Dampingi Kunker dan Silturrahmi Wagub NTB di SMAN 1 Palibelo

SHARE:

Dibaca Normal







Bima, porosntb.com.- Kapolres Bima,AKBP Heru Sasongko SIK, iktu mendampingi kunjungan Wakil Gubernur (Wagub) NTB Dr.Ir. Hj. Siti Rohmi Djalillah, Mpd, di SMAN 1 Palibelo, Rabu (25/2/22), kemarin.
 
Kunjungan tersebut adalah merupakan salah satu agenda Wagub dalam Lawatan kerja dan silaturrahminya setelah sebelumnya sempat mengelilingi sejumlah wilayah lainnya di Bima.
 
Kasi Humas Polres Bima, Iptu Adib Widayaka, menyampaikan, selain Kapolres Bima, turut pula mendampingi orang nomor 2 di NTB ini, Bupati Bima Hj. Indah Dhamayanti, SE, serta rombongan pejabat dinas provinsi NTB dan Pemkab. Bima.
 
Rombongan Wagub yang tiba di SMAN 1 Palibelo ini disambut langsung Kepala Sekolah beserta Staf Guru setempat, dan langsung meninjau gerai percepatan vaksinasi bagi siswa yang dilaksanakan saat itu.
 
Memanfaatkan kesempatan tersebut Wagub memotivasi para Nakes yang sedang bertugas untuk tetap semangat dalam melakukan pelayanannya.
 
Selain itu, Wagub juga, kata Adib, memberikan bingkisan kepada siswa yang telah divaksin, dan melnjutkannya dengan meninjau stan makanan.
 
“Makanan tersebut dibuat oleh para siswa untuk dipasarkan kepada masyarakat dan murid pelajar.” Terang Adib.
 
Usai melakukan peninjauan, Wagub akhirnya menempati tempat duduk yang telah disediakan sambil menyaksikan parade kesenian yang diselenggarakan oleh para perwakilan murid SMA N 1 Palibelo.
 
Dalam sambutannya di penghujung kunjungannya, Wagub menyampaikan, tujuan dari Kunker dan silturrahminya kali ini, adalah untuk meninjau langsung sejauh mana kesiapan dan kinerja pemerintah tingkat kabupaten dalam menjalankan tugas dan program yang sudah dicanangkan oleh pemerintah provinsi NTB serta pemerintah pusat.
 
“Terkait pencapain vaksinasi agar program pemerintah yang satu ini benar benar menjadi atensi bersama karena itu merukan program pemerintah pusat yang dikeluarkan oleh bapak presiden RI guna mewujudkan indonesia sehat.” Papar Wagub.
 
Usai sambutan, Wagub memberikan kesempatan kepada tokoh masyarakat, Agama, dan Pemuda untuk menyampaikan aspirasi mereka.
 
Salah satu poin aspirasi yang mencuat adalah, terkait rusaknya fasilitas publik yakni jalan lintas palibelo tepatnya di desa Tonggorisa, desa Bre, desa Dore yang sidah lama rusak dan tak kunjung diperbaiki.
 
Menanggapi itu, Wagub menyatakan akan meminta Bupati Bima agar meninjau lokasi yang dicuatkan tersebut.
 
“Pukul 14.30 Wita wakil Gubernur meninggalkan lokasi SMA N 1 palibelo selanjutnya menuju tempat kunjugan kerja lainnya.” Tutup Adib
 
Penulis : Teddy Kuswara
Editor : Aden

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,38,bima,2676,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,223,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,714,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,134,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,296,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,786,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,397,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,53,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,20,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Kapolres Bima Dampingi Kunker dan Silturrahmi Wagub NTB di SMAN 1 Palibelo
Kapolres Bima Dampingi Kunker dan Silturrahmi Wagub NTB di SMAN 1 Palibelo
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjWmvIagLm2tPgivk0D2IHKTBrAO-1QNeYRKRrcVKohwKRQvKJe_Lo_ptg4XlmyntHAu_mISZpAZteQl3toMViLqK-0CbQ4qF5RyXSu_9iUEYfr3JHpxUkSfsF-fiwHENh9vOkarv_5cNHGxSUrUtB5ETQ3e_X9WBDdP-jVGSnzeXo67Ge6RgYCPUIahw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEjWmvIagLm2tPgivk0D2IHKTBrAO-1QNeYRKRrcVKohwKRQvKJe_Lo_ptg4XlmyntHAu_mISZpAZteQl3toMViLqK-0CbQ4qF5RyXSu_9iUEYfr3JHpxUkSfsF-fiwHENh9vOkarv_5cNHGxSUrUtB5ETQ3e_X9WBDdP-jVGSnzeXo67Ge6RgYCPUIahw=s72-c
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2022/02/kapolres-bima-dampingi-kunker-dan.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2022/02/kapolres-bima-dampingi-kunker-dan.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content