--> Cegah Peredaran Narkoba di Kalangan Pelajar, Polsek Bolo Laksanakan Sosialisasi Pencegahan di SMAN 1 Bolo | Poros NTB

Cegah Peredaran Narkoba di Kalangan Pelajar, Polsek Bolo Laksanakan Sosialisasi Pencegahan di SMAN 1 Bolo

SHARE:

Dibaca Normal





Bima,Porosntb.Com-Dalam rangka mencegah dan menekan penyalahgunaan narkoba serta obat-obatan terlarang di kalangan pelajar, Polsek  Bolo Polres Bima Polda NTB menggelar sosialisasi pencegahan penyalahgunaan narkoba di SMAN 1 Bolo Sabtu 26/08/23 Sekira Pukul 08.30. Wita pagi kemarin.

Bertindak sebagai pemateri dalam kegiatan tersebut Kapolsek Bolo Iptu Nurdin yang diwakili oleh Kanit Binmas Zia Ulhaq dan Bripka Erwin Bhabinkamtibmas Desa Kananga Kecamatan Bolo Kabupaten Bima.


"Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan pemahaman serta upaya Polri menyelamatkan pelajar dari pengaruh buruk dan bahaya laten Narkoba dalam bentuk apapun" Ungkap Kapolres Bima AKBP Hariyanto SH, SIK sebagaimana diulas kasi humas Iptu Adib Widayaka.


Dalam paparannya Kanit Binmas  Zia Ulhaq menyampaikan peredaran narkoba bisa dilakukan melalui apa saja, bahkan ada beberapa cara yang mungkin hingga kini masih belum teridentifikasi.


Akibatnya penyalahgunaan masih sangat mungkin terjadi, remaja menjadi target empuk para pemasok karena iming-iming manfaat yang mungkin didapat.


“Inilah mengapa penting dilakukan sosialisasi atau penyuluhan terkait bahaya narkoba pada remaja di setiap daerah, tidak hanya di kota besar, wilayah kecil harus mendapatkan tindakan penyuluhan yang sama, agar pemahaman semua remaja di Indonesia tetap sama, bahwa narkoba tidak boleh digunakan,” katanya.


Sebelum menutup kegiatan sosialisasi itu Zia Ulhaq berpesan kepada para guru serta seluruh siswa dan siswi SMAN 1 Bolo agar senantiasa berhati – hati dan jangan mudah terpengaruh dengan ajakan siapapun untuk menggunakan narkoba.

"Jauhi narkoba dalam bentuk apapun, jaga pergaulan serta giat belajar demi meraih cita-cita yang membanggakan keluarga" Ujarnya.

Sementara itu kepala sekolah SMAN 1 Bolo mengucapkan terimakasih kepada pihak kepolisian sektor Bolo yang telah memberikan sosialisasi terkait bahaya dan pencegahan penyalahgunaan narkoba bagi siswanya.






COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2687,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,227,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,126,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,307,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,798,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,402,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,469,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Cegah Peredaran Narkoba di Kalangan Pelajar, Polsek Bolo Laksanakan Sosialisasi Pencegahan di SMAN 1 Bolo
Cegah Peredaran Narkoba di Kalangan Pelajar, Polsek Bolo Laksanakan Sosialisasi Pencegahan di SMAN 1 Bolo
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhSz9IvJRxSVYDt9UTPXyhO9ags0u-WZm0Ag6mfVzQXVp6vW3A56IxlwSxXm511RLTknC0rbe1aHpLVjttz2vjz4BlCTBNrShaBDd6PkzWcFOs22tfkj_YJvZDsPQl61dRaEGplT3F4IcQ9Wv7IgdAeIEbzsib9PQODcqq6gVVanza1Mra6OHQs9B90WIrR/s320/IMG-20230827-WA0003.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhSz9IvJRxSVYDt9UTPXyhO9ags0u-WZm0Ag6mfVzQXVp6vW3A56IxlwSxXm511RLTknC0rbe1aHpLVjttz2vjz4BlCTBNrShaBDd6PkzWcFOs22tfkj_YJvZDsPQl61dRaEGplT3F4IcQ9Wv7IgdAeIEbzsib9PQODcqq6gVVanza1Mra6OHQs9B90WIrR/s72-c/IMG-20230827-WA0003.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2023/08/cegah-peredaran-narkoba-di-kalangan.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2023/08/cegah-peredaran-narkoba-di-kalangan.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content