--> Wujudkan Desa Talabiu Menjadi Kampung Bebas Narkoba Sat-Resnarkoba Polres Bima Gencar Laksanakan Sosialisasi Pencegahan | Poros NTB

Wujudkan Desa Talabiu Menjadi Kampung Bebas Narkoba Sat-Resnarkoba Polres Bima Gencar Laksanakan Sosialisasi Pencegahan

SHARE:

Dibaca Normal
Kasat Resnarkoba Polres Bima Iptu Sukardin SH Saat melaksanakan sosialisasi.

MEDIA,Porosntb.Com-Dalam rangka  mewujudkan Kampung Bebas Narkoba Satuan reserse resnarkoba Polres Bima Polda NTB gencar melaksanakan penyuluhan sosialisasi kepada masyarakat diwilayah hukumnya.

Selasa 15/08/23 Sekira Pukul 11.30.Wita Kasat Resnarkoba polres Bima Iptu  Sukardin SH bersama Jajarannya menggelar Sosialisasi dan penyuluhan bahaya narkoba di Desa Talabiu Kecamatan Woha Kabupaten Bima yang akan dijadikan sebagai kampung bebas Narkoba.

Kapolres Bima AKBP Hariyanto ,S.H,S.I.K, melalui Kasat Res Narkoba Iptu Sukardin SH mengatakan bahwa salah satu upaya dalam mencegah dan pemberantasan, penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba yakni dengan membentuk Kampung Bebas Narkoba serta turut memberikan pemahaman kepada masyarakat terutama yang ada di daerah hukum Polres Bima.


“Atas dasar pentingnya pengetahuan bahaya dari narkoba, personil Sat Res Narkoba ikut turun ke kampung / desa desa untuk mensosialisasikan bahaya narkoba baik kepada perangkat desa atau warganya. Masyarakat saat ini dituntut lebih peduli terhadap bahaya narkoba yang ada di sekitar kita, Laporkan kepada pihak berwenang jika menemukan kasus narkoba, ” Pesan Kasat Res Narkoba Iptu Sukardin SH 


Disampaikannya  bahwa untuk menghindari penyalahgunaan narkoba, hendaknya kita harus melakukan kegiatan positif di kehidupan sehari hari.


“Untuk menghindari penyalahgunaan narkoba, masyarakat harus melakukan kegiatan positif, seperti rajin berolahraga, mendatangi acara keagamaan, dan berperan aktif di masyarakat" tukasnya.


Pua Sapaan Akrab Kasatresnarkoba juga berpesan kepada warganya agar jangan sampai terjerumus narkoba, karena nantinya akan merusak masa depan.

Sementara itu Fahrir S.sos yang biasa di sapa Teta putra selaku tokoh muda Desa  talabiu sangat mendukung program dan kegiatan yang di lakukan oleh sat resnarkoba  Polres Bima.

"Saya Selaku Warga dan tokoh muda di Desa Talabiu sangat mendukung dengan adanya program kampung bebas narkoba yang digagas oleh kepolisian".



.

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2687,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,227,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,126,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,307,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,798,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,402,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,469,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Wujudkan Desa Talabiu Menjadi Kampung Bebas Narkoba Sat-Resnarkoba Polres Bima Gencar Laksanakan Sosialisasi Pencegahan
Wujudkan Desa Talabiu Menjadi Kampung Bebas Narkoba Sat-Resnarkoba Polres Bima Gencar Laksanakan Sosialisasi Pencegahan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh30s-yLWXtMcpL5X9XgGRZlkSWishK9IJGxnpwZaXHO5Kal6tTwrW51uHoj6Y4frH5X5YtPorFfSqbB47w1SaxRwHJkfGX2Ne5TbZPRx00FaRB1bnQZvycwMNTTJ8L_8P-0g3ShpOGzgcC6Hj9PijkPAfFohjnlKXiWmGCMCU-cok6OF-ykKV_MPfnlhDv/s320/IMG-20230816-WA0013.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh30s-yLWXtMcpL5X9XgGRZlkSWishK9IJGxnpwZaXHO5Kal6tTwrW51uHoj6Y4frH5X5YtPorFfSqbB47w1SaxRwHJkfGX2Ne5TbZPRx00FaRB1bnQZvycwMNTTJ8L_8P-0g3ShpOGzgcC6Hj9PijkPAfFohjnlKXiWmGCMCU-cok6OF-ykKV_MPfnlhDv/s72-c/IMG-20230816-WA0013.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2023/08/wujudkan-desa-talabiu-menjadi-kampung.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2023/08/wujudkan-desa-talabiu-menjadi-kampung.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content