--> Dinda : Kita Getarkan Dunia Lewat Teka Tambora | Poros NTB

Dinda : Kita Getarkan Dunia Lewat Teka Tambora

SHARE:

Dibaca Normal
Bima, Porosntb.com.- Event Teka Tambora telah berlangsung sukses. Lebih dari 300 pendaki berhasil turun dari pendakian gunung Tambora dan membentangkan bendera merah putih sepanjang 302 meter yang menandai peringatan 203 tahun letusan Tambora.

Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri langsung menjemput para pendaki di pintu gerbang Taman Nasional Gunung Tambora di Oi Marai Desa Kawinda To i Kecamatan Tambora.

Turut hadir dalam penyambutan peserta Teka Tambora 2018 Kadis Pariwisata Provinsi NTB Lalu Moh.Fauzal M.Si dan para pejabat lingkup Pemerintah Kabupaten Bima. Jajaran Pemerintah Kabupaten Bima dan Panitia Teka Tambora memberikan pelayanan maksimal kepada setiap pendaki yang tiba di Sori Marai.

Selasa sore 10 April 2018, Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri melepas parade perahu dan kegiatan proses sangrai Kopi Tambora di desa Kawinda To i. Saat memberikan sambutan sebelum pelepasan parade perahu Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri mengemukakan bahwa sebagian besar wilayah gunung Tambora adalah di kabupaten Bima. Lingkar utara Tambora sesungguhnya menyimpan  pesona dan potensi yang cukup besar. " Kita Getarkan Dunia lewat Teka Tambora. Karena banyak potensi di lingkar utara Sanggar Tambora.  "Ucap Dinda.

Dikatakannya, dalam waktu dekat kegiatan Teka Tambora akan dievaluasi secara menyeluruh dan Bupati Bima memerintahkan seluruh OPD untuk mengarahkan program yang bersinergi dengan TekanTambora di tahun 2019 dalam rangka pemberdayaan dan edukasi masyarakat di lingkar utara Sanggar dan Tambora.

Lewat kesempatan tersebut Dinda juga menyinggung soal Infrastruktur, bahkan sarana jalan dan jembatan lingkar utara Tambora, akan terus diperbaiki dan rencananha di tahun 2018 merupakan awal yang tepat untuk pekerjaannya.(Poros-11/Humas)

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,714,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,20,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Dinda : Kita Getarkan Dunia Lewat Teka Tambora
Dinda : Kita Getarkan Dunia Lewat Teka Tambora
https://4.bp.blogspot.com/-UL1wunvXEO4/Ws2QDIed2yI/AAAAAAAABDM/QWLCi54s5n04fUaoNkbwQLS-0GtZ8hXGACLcBGAs/s640/IMG-20180411-WA0015.jpg
https://4.bp.blogspot.com/-UL1wunvXEO4/Ws2QDIed2yI/AAAAAAAABDM/QWLCi54s5n04fUaoNkbwQLS-0GtZ8hXGACLcBGAs/s72-c/IMG-20180411-WA0015.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2018/04/dinda-kita-getarkan-dunia-lewat-teka.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2018/04/dinda-kita-getarkan-dunia-lewat-teka.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content