--> Menengok Karya Inovatif Kakek "Albert Einstein" dari Desa Mpuri | Poros NTB

Menengok Karya Inovatif Kakek "Albert Einstein" dari Desa Mpuri

SHARE:

Dibaca Normal
[bgallery] [img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgc1p2gFSp3m-O3LZ_GujmVMAnIIJR-zvK0qfmg5lmCrUrLJ2pTwMcncFZjOvQeM-Voy0YqXog7SjCaC0NBOL6T56ShGPQm2DUiJlCny_Ai5HAqKNLOqtokwU16wSFuqRXInBq9uT3wn0sB/s1600/WhatsApp+Image+2019-08-02+at+12.29.05+%25281%2529.jpeg"][/img] [img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEikPvUgdWBbJVPYSJ0q03IgXfQjQsFD2NcWaKLZA0WS_6E_7ZvjDnMbnULlJPMj1Fkb0nCNLh1oANEgobvDFIICVQux4ThOyLQ792a7OFQOGVPTYkdmMDt1ZKWzu8zyIpsvTr4qaMdTKGPd/s1600/WhatsApp+Image+2019-08-02+at+12.29.05.jpeg"][/img] [img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEggkuTfgmlEpoR73LW1gXEFuLxEItW0aX_f6FexSYu6veCWKNWcn5GXwzAWBz2aX6xRk5wrh6RJIYOR_P8qAevK7_yf_1GWQC_J8uivFJI1Cn4vBTtUJlP_E03vTmExkVqjqxgnKWckAbs5/s1600/WhatsApp+Image+2019-08-02+at+12.29.06+%25281%2529.jpeg"][/img] [img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhT4wYJ7XhGVL0jkX_aT9OL2WLV8V-SzTWfKs7XkGrcCya-p1ClWqCRpOmoz_jhUCTPYAcOPhZE-7edhsCNtU5365lRYbbxpSdaXY0I7DBKnQuiZBkXlH4DYWVV6HbYT9gnYGLv95l9I0oq/s1600/WhatsApp+Image+2019-08-02+at+12.29.06+%25282%2529.jpeg"][/img] [img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdLMFOoHjfAd0srPD3XBg1RCjYmzPY6fa29txyNM6LZI-Zu9uAAeO9FKhNRi_AEen8EmB1EvNtWtjtrUhe0oDicasc4aVjDN7geZBxf9O7lzksIuPI_YLi3ho1TnFCPsxnapCOcNuW2S7b/s1600/WhatsApp+Image+2019-08-02+at+12.29.06.jpeg"][/img] [/bgallery]

Bima, Poros NTB.- Kemampuan manusia beradaptasi, memang merupakan karuniaNya yang nyata tanpa batas usia. Kalaulah tidak, manusia sudah lama punah jika tidak dibekaliNya dengan perangkat kreatifitas dalam beradaptasi dengan alam yang tak dapat dihindarkan. Berikut ini menjadi sekelumit contohnya.

Adalah seorang kakek bernama Sudirman, warga Desa Mpuri Kecamatan Madapangga Kabupaten Bima. Meski tidak menyandang title sarjana dan usianyapun tergolong tengah memasuki ambang senja, namun ternyata masih mampu berkreatifitas menciptakan inovasi untuk menjawab tantangan alam yang dihadapinya.

Berawal dari kerisauannya terhadap sepetak sawahnya di “So Tolotemba” yang merupakan kawasan lahan tadah hujan, yang hanya bisa ditanami sekali setahun.

Belum lagi ditambah dengan dampak kekeringan saat ini. Jika tidak, kata dia, sawahnya sangatlah potensial untuk ditanami dengan sayur mayur pada musim kemarau.

Iapun mulai memikirkan solusi untuk mengatasi hal tersebut. Berbagai ide sempat keluar masuk di benaknya. Namun, akhirnya ia menemukan solusi yang menurutnya tepat, yakni dengan membuat alat Pompa Air Tenaga Angin yang dirakitnya secara mandiri.

Akhirnya dengan hanya memanfaatkan kecepatan hembusan angin kemarau, mimpinya untuk bisa menanami sawahnya dua kali dalam setahun kini menjadi terwujud.

“Ide ini muncul karena sawah kita di sini hanya bisa ditanam sekali setahun. Beda dengan dulu,” ujar kakek Sudirman.

Ia menuturkan, kawasan “So Tolotemba” ini dulunya termasuk kawasan lahan yang memiliki ketersediaan air yang cukup, dan minimal bisa ditanami dua kali setahun oleh petani. Namun beberapa dekade terakhir ini, sejak DAM Keru yang menyuplai air kawasan ini sudah tidak aktif lagi.

“Jadinya petani hanya bisa tanam sekali setahun saja,” katanya.

Ia berharap, Pemerintah Desa Mpuri dan Pemerintah Daerah bisa memberikan solusi atau bantuan untuk mengatasi masalah kekurangan air ini.

Tapi nampaknya, ia sendiri tidak sadar sedang menawarkan solusi bagi Pemerintah Daerah dengan mencontoh kreatifitasnya membuat alat Pompa Air Tenaga Angin. Siapa tahu pemerintah tertarik untuk melakukan survey lapangan dan membuat program pengadaan alat pompa air yang lebih banyak lagi untuk para petani, dimana ia bisa menjadi mentornya.

Untuk diketahui, pewarta Poros NTB sampai menjulukinya “Albert Einstein-nya” Desa Mpuri. (Poros11)

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,714,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,20,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Menengok Karya Inovatif Kakek "Albert Einstein" dari Desa Mpuri
Menengok Karya Inovatif Kakek "Albert Einstein" dari Desa Mpuri
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2019/08/menengok-karya-inovatif-kakek-albert.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2019/08/menengok-karya-inovatif-kakek-albert.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content