--> Kos-Kosan di Kelurahan Tanjung Kembali Jadi TKP Kasus Narkoba | Poros NTB

Kos-Kosan di Kelurahan Tanjung Kembali Jadi TKP Kasus Narkoba

SHARE:

Dibaca Normal

Kota Bima, porosntb.com.- Personil Sat Res Narkoba Polres Bima Kota kembali berhasil menangkap dua orang terduga pelaku yang mengedarkan dan memiliki, menyimpan, serta menguasai narkotika diduga jenis sabu, Selasa (15/9), sekitar pukul 15.00 Wita sore tadi di sebuah kos-kosan di Kelurahan Tanjung Kecamatan Rasanae Barat Kota Bima

Masing-masing MAH, Laki 23 tahun, warga Kelurahan Tanjung, dan AS, Laki 30 tahun, warga Kelurahan Melayu Kecamatan Asakota Kota Bima.

Keduanya ditangkap bersama sejumlah barang bukti yang ikut diamankan. Berupa, 10 lembar plastik klip berisi serbuk kristal diduga narkotika jenis sabu dengan berat bruto 2,79 gram, dan uang tunai sebesar Rp. 490 ribu, beserta sejumlah peralatan yang biasa dipakai untuk mengkonsumsi barang haram tersebut.

Dalam laporan tertulisnya yang diterima media ini, Kasat Res Narkoba Bima Kota, Iptu. Ramli SH, menyampaikan kronologis penangkapan.

Lebih lanjut dituturkannya, penangkapan berawal dari adanya informasi masyarakat yang masuk Senin (15/9) kemarin sekitar Pukul 14.00 wita, lewat Katim Opnal Resnarkoba Polres Bima Kota, Bripka Taufarrahman S.H.

informasi dari masyarakat menyebut, bahwa di salah satu Kos-kosan yang bertempat di Kelurahan Tanjung sering dijadikan tempat transaksi dan penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu.

Ramli yang mendapat laporan dari Katim, langsung membentuk Tim Opsnal untuk menindaklanjutinya, sembari mengingatkan tentang prosedur penangkapan dan menekankan anggotanya agar tidak melakukan tindakan kekerasan kepada terduga pelaku.

Tim Opsnal yang dipimpin langsung Oleh Katim langsung menuju ke lokasi yang dilaporkan, dan langsung memasuki salah satu kamar kos-kosan di wilayah Kelurahan Tanjung.

Di dalam kamar tersebut, Tim Opsnal mendapati dua orang terduga yang tengah duduk. Tepat di depan mereka terdapat beberapa plastik klip plastik bening berisi serbuk kristal yang diduga Narkotika jenis sabu, beserta BB lainnya.

Keduanya bersama sejumlah BB yang diamankan langsung digelandang ke Mako Sat Narkoba Polres Bima kota untuk pemeriksaan dan penyidikan lebih lanjut.

Penulis : Teddy Kuswara

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Kos-Kosan di Kelurahan Tanjung Kembali Jadi TKP Kasus Narkoba
Kos-Kosan di Kelurahan Tanjung Kembali Jadi TKP Kasus Narkoba
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhSjfgsfgbTptMwzg1wsEEcQ3_mMLXoCPi_xq-bHAGqt1MAGoG-qMGA2BMTMJ3QxcIwz60EemJCwCeLJ56kgeG7maOD7_9mGUZttO3aHPmcInoDdznS7wf_xEwxBsRtoSiacxLslOmj-cRX/s400/Screenshot_3.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhSjfgsfgbTptMwzg1wsEEcQ3_mMLXoCPi_xq-bHAGqt1MAGoG-qMGA2BMTMJ3QxcIwz60EemJCwCeLJ56kgeG7maOD7_9mGUZttO3aHPmcInoDdznS7wf_xEwxBsRtoSiacxLslOmj-cRX/s72-c/Screenshot_3.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2020/09/kos-kosan-di-kelurahan-tanjung-kembali.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2020/09/kos-kosan-di-kelurahan-tanjung-kembali.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content