--> Harga Pupuk Melonjak, Petani Meradang | Poros NTB

Harga Pupuk Melonjak, Petani Meradang

SHARE:

Dibaca Normal
Pertemuan antara pengecer dan warga di aula kantor Desa Mpuri


Bima, Porosntb.com-Pengecer pupuk di wilayah Madapangga berulah lagi. Para pengecer nakal itu kembali menaikkan harga pupuk sepihak. Kondisi ini membuat petani meradang. 

Tidak terima hal itu, sejumlah petani di Desa Mpuri pun melaporkan ke Pj Kades setempat, Nasaruddin, Sos. Pj Kades mengungkapkan adanya keluhan warganya terhadap dua pengecer pupuk di desa setempat.

"Dua pengecer pupuk menjual di atas harga HET. Jika di desa lain hanya berkisar Rp 550.000, perpaket dari pupuk nonsubsidi dan subsidi," ujarnya.

Nasaruddin mengatakan, hal ini sangat meresahkan masyarakat. Untuk itu dia akan mengundang dua pengecer yakni Muhammad dan Suharti untuk mengklarifikasi hal tersebut.

Selain telah menerima laporan warga, pihaknya juga telah mengecek langsung di lapangan atas harga yang dijual pengecer. Bahkan juga telah mengundang tokoh masyarakat, BPD, kepala BPP, Babinsa, Bhabinkamtibmas, LPMD guna mendengar klarifikasi dari pengecer.

Sementara pengecer UD Malingi, Muhammad  mengatakan, pupuk subsidi tetap mereka jual sesuai dengan HET. Sementara pupuk dari non subsidi yang ada seperti Pelangi yang berisi 20kg, Aksari 25 kg tetap dijual dengan harga standar. Sedangkan pupuk jenis Belarusia tidak ada dijual.

"Dari tiga sak itu, kami jual paketan dengan harga Rp 400 hingga Rp 550 ribu. Kami harus jual paketan subsidi dan non subsidi karena itu udah ketentuan dari sananya (distributor)," katanya saat bertemu warga di kantor desa setempat. 

Usai pertemuan kesepakatan harga yang disepakati dengan pengecer dengan harga tiga sak pupuk bersubsidi dan 1 sak pupuk non subsidi seharga Rp 375.000. (Poros08)

COMMENTS

Nama

#Corona,124,ABRI,1,arena,54,Bandara,7,Bansos,52,Bawaslu,17,bhakti sosial,39,bima,2678,bima iptek,4,bima. Pariwisata,3,Bjayangkari,1,Coro,1,Corona,88,Covid-19,29,Curanmor,3,Daerah,1,Demonstrasi,2,des,1,Desa,53,dompu,134,Editorial,2,ekbis,226,Ekonomi,1,Ekonomi.,4,Eksbis,1,enterpreneur,1,event,1,explore,2,featured,122,Hoax,3,huk,2,hukrim,715,huksrim,3,hukum,1,Humaniora,1,HUT RI,1,inspiratif,1,iptek,30,Keagamaan,15,keamanan,8,kebudayaan,1,Kecelakaan,3,kehilangan,1,kejadian dan peristiwa,2,kemanusiaan,4,kepegawaian,1,kependudukan,12,kepolisian,168,Kesehatan,135,Kesenian,1,ketenagakerjaan,2,Kodim,15,Kominfo,5,Konflik,1,Korupsi,11,kota bima,306,KPU,3,KSB,2,lingkungan,115,lombok,109,Maklumat,2,Mataram,92,miras,1,Narkoba,8,Nasional,15,NTB,1,olahraga,24,Opini,50,Pariwisata,81,Pelayanan Publik,13,pembangunan,25,pembangunan.,2,pemerintahan,796,Pemilu,1,Pemprov,3,Pemprov NTB,143,pendidikan,398,pendidikan.,8,Perbankan,1,Perguruan Tinggi,3,perhubungan,7,perisstiwa,47,peristiwa,468,peristuwa,1,Perjudian,2,persitiwa,6,Pertamina,2,pertanian,40,Peternakan,3,politik,282,Politik.,9,Prahara,12,Prestasi,34,Provinsi,1,puisi,1,regional,5,religi,58,religius,43,Sains,1,SAJAK,1,seni,1,SKCK,1,sosbud,193,Sosial,42,Sosok,6,SUDUT PANDANG,1,sumbawa,21,Tajuk,2,Tekhnologi,2,TKI,5,TNI,1,transportasi,4,travel,5,Tribrata,1,Vaksinasi,25,video,18,warta bawaslu,1,
ltr
item
Poros NTB: Harga Pupuk Melonjak, Petani Meradang
Harga Pupuk Melonjak, Petani Meradang
https://1.bp.blogspot.com/-e7lGveK60DQ/XOhbHAdKIQI/AAAAAAAAFHo/_Ikg7zEAE7QjICOrNXcdteUmHvanOJPEwCLcBGAs/s320/0_IMG-20190525-WA0003.jpg
https://1.bp.blogspot.com/-e7lGveK60DQ/XOhbHAdKIQI/AAAAAAAAFHo/_Ikg7zEAE7QjICOrNXcdteUmHvanOJPEwCLcBGAs/s72-c/0_IMG-20190525-WA0003.jpg
Poros NTB
https://www.porosntb.com/2019/05/harga-pupuk-melonjak-petani-meradang.html
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/
https://www.porosntb.com/2019/05/harga-pupuk-melonjak-petani-meradang.html
true
2479742407306652642
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content